Tutup Buku 2023, Kadiv PAS Jawa Tengah Tinjau Hasil Kinerja Rutan Surakarta

    Tutup Buku 2023, Kadiv PAS Jawa Tengah Tinjau Hasil Kinerja Rutan Surakarta

    Surakarta - Telah dilaksanakanan kunjungan Kepala Divisi Pemasyarakatan di Rutan Kelas I Surakarta, Kamis , 21 Desember 2023. 
    Kegiatan didampingi oleh Kepala Bidang Keamanan Bapak Jefri Purnama, dan Kepala Sub Bidang Pengelolaan Benda Sitaan Barang Rampasan Negara dan Keamanan Kanwil Jateng, Saiful Bukhori.

    Kegiatan yang bertempat di Aula Baharudin Lopa (Aula Atas) Rutan Surakarta ini dihadiri oleh seluruh pegawai termasuk seluruh Regu Jaga.
    Kegiatan diawali dengan sambutan Kepala Rutan Kelas I Surakarta, Urip Dharma Yoga, dan Pemaparan profil Rutan. Dalam paparannya, dipaparkan capaian kinerja Rutan Surakarta selama 2023, kalender kerja, dan Strategi dalam peningkatan capaian kinerja.

    Dilanjutkan dengan Pengarahan oleh Kepala Divisi Pemasyarakatan, Kadiyono. Dalam pengarahannya, Bapak Kadiyono melakukan wawancara dan pengecekan kepada Komandan Jaga terkait penerapan pesan Dirjen PAS yaitu 3 Kunci Pemasyarakatan Maju plus 1 Back to basic. Dilanjutkan dengan pertanyaan kepada Petugas dapur dan Kepala Seksi Pelayanan tahanan terkait pemberian makanan kepada Warga Binaan. 
    Dalam pengarahannya, Kadiv PAS berpesan untuk jangan diskriminasi dalam memberikan pelayanan warga binaan.
    Jaga Kekeluargaan , dan guyub rukun antar pegawai.
     
    Disamping itu berpesan kepada P2U untuk Terapkan 5S kepada masyarakat, dalam pelaksanaan NATARU untuk diperketat pengawasan dan kontrol keliling.

    Kepala Divisi Pemasyarakatan, mengapresiasi capaian kinerja Rutan Kelas I Surakarta.

    Kevin Guntur

    Kevin Guntur

    Artikel Sebelumnya

    Komitmen Netralitas ASN, Rutan Surakarta...

    Artikel Berikutnya

    Ibu Sipir Beraksi, Laksanakan Tugas Upacara...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Lulus S3 1,5 Tahun: Siapa Bilang Pendidikan Harus Lambat?
    Hendri Kampai: Kelulusan Bahlil adalah Inspirasi Suatu Pencapaian
    Hendri Kampai: Indonesia Dikuasai Oligarki, Jangan Sampai Rakyat Merasa Dijajah 'Kumpeni' Zaman Now
    Hendri Kampai: Kekuasaan, Kesempatan untuk Berbuat Baik atau Kezaliman yang Menghancurkan

    Tags